Gambar Beras Kencur

Gambar Beras Kencur
Bentuk produk beras kencur dan Kunir Asem

Jumat, 11 Juni 2010

serba serbi kencur

Serba serbi Khasiat Kencur
Tanaman Kencur merupakan tumbuhan akar rimpang, yang cocok tumbuh di tanah agak gembur, dan sedikit ada naungan.  Setelah rimpangnya umurnya cukup , bisa dipanen dengan cara mencabut seluruh tanamannya atau hanya diambil akan rimpangnya. Kandungan Rimpang kencur berupa minyak atsiri, sehingga dapat untuk penyedap makanan, atau minuman, bahkan dapat untuk bahan jamu dan obat. Cara memperoleh minyak atsiri dapat dengan cara penyulingan .
Dari sumber-sumber yang terpercaya, menunjukkan bahwa uji laboratorium kandungan dalam kencur ada lebih dari 23 macam senyawa. Ada senyawanya yang memiliki sifat daya analgesic atau mengurangi rasa sakit atau nyeri. Kencur juga memiliki sifat stimulant sehingga dapat memperkuat tenaga/energi dan menghilangkan perut kembung.Kencur juga dapat sebagai obat tetanus, panas dalam, radang pada lambung, dan keracunan.Kencur juga dapat digunakan untuk berbagai obat seperti nyeri pada dada, penyembuhan sakit gigi, sakit kepala ,memar karena benturan,  dan sembelit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar